Faber-Castell adalah salah satu perusahaan manufaktur terkemuka yang menghasilkan produk kualitas tinggi untuk menulis, mewarnai dan desain kreatif. Perusahaan internasional ini didirikan lebih dari 250 tahun lalu (pada 1761) sebagai pabrik pensil di Stein, dekat Nuremberg, Jerman. Hal ini menjadikan perusahaan ini sebagai salah satu yang tertua di dunia, saat ini dikelola oleh generasi ke delapan yang dipimpin oleh Count Anton Wolfgang von Faber-Castell.
Deskripsi pekerjaan :
- Menyiapkan dan menampung material produksi yang sudah diserahterimakan.
- Mengisi material produksi ke dalam hopper.
- Mengontrol agar temperature pada mesin injection sesuai dengan standar.
- Mengontrol dan memastikan bahwa mesin injection bekerja dengan benar.
- Mengoperasikan peralatan dan mesin produksi sesuai dengan prosedur kerja yang benar dan aman
- sebagai bagian dari upaya pemeliharaan dan perbaikan.
- Melakukan kontrol terhadap peralatan pendukung yang digunakan selama proses kerja berlangsung.
- Melakukan kontrol terhadap output selama proses kerja dilakukan.
- Menjaga kebersihan (5R) dilingkungan kerja masingmasing.
- Mengecek parts atau yang keluar dari mesin untuk dipilah mana produk yang OK dan yang Not Good.
- Melakukan Crushing runner yang masih bisa di recycle dan parts yang Not Good.
- Menghitung hasil produksi sesuai dengan metode yang ditentukan.
- Melaporkan apabila ada temuan kerusakan atau kesalahan pada mesin maupun produk output.
- Tanggap darurat pada keadaan darurat seperti kebakaran dan bahaya lingkungan.
- Mengisi Daily Report.
- Mengisi WO (Work Order).
- Melakukan serahterima pekerjaan antar shift.
Persyaratan:
- Berpengalaman sebagai operator mesin injection lebih disukai, fresh graduate diperkenankan melamar
- Bersedia bekerja dengan sistem shift
- Bersedia ditempatkan di Kawasan Industri MM2100, Cibitung
Produksi:
Produk Konsumen/Barang konsumen yang bergerak cepat
Situs:
http://fabercastell.co.id
Nomor Telepon:
622156965311
Tunjangan:
Kesehatan, Parkir
Batas waktu:
15 Juli 2016
Alamat:
Kawasan Industri MM2100. Jl. Irian Blok OO/3, Kel. Jatiwangi, Kec. Cikarang Barat, Kab. Bekasi
kalau perempuan dibolehkan melamar di posisi ini atau tidak?