[Bogor] Lowongan Kerja Resepsionis di PT Voksel Electric (Oktober 2016)

0
Logo Voksel (fair use)

PT Voksel Electric Tbk. (perusahaan) didirikan di Jakarta pada 19 April 1971. Sejak tahun 1989, perusahaan ini menjadi perusahaan investasi modal asing melalui kerjasama joint venture dengan Showa Electric Wire & Cable Co. Ltd Japan (sekarang SWCC Show Cable Systems Co. Ltd). PT Voksel masuk ke bursa saham Surabaya pada 20 Desember 1990. Produksi inti PT Voksel adalah alat-alat listrik dan telekomunikasi termasuk kabel fiber optik.

Saat ini membuka lowongan kerja untuk posisi:

RESEPSIONIS

Deskripsi pekerjaan:

  • Menangani surat, faks dan telpon masuk dan keluar.
  • Menangani pengunjung yang datang dan lewat telepon
  • Mendata pengunjung melalui logbook
  • Mengatur ruangan pertemuan

Syarat pelamar:

  • Minimum D3
  • Baru lulus atau memiliki pengalaman dalam posisi yang sama selama setahun
  • Berpenampilan menarik, fasih berbahasa Inggris
  • Berorientasi pelayanan dan berkepribadian yang baik
  • Memiliki motivasi diri, dinamis, berpartisipasi dalam tim manajemen dan pekerja keras

Kami menawarkan gaji yang kompetitif, paket tunjangan dan pengembangan karir. Kirimkan resume dan foto terbaru di :

PT Voksel Electric Tbk
People Development
Jl. Raya Narogong km. 16, Cileungsi Bogor

Deadline: 24 Oktober 2016

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *