Tag: Usaha
Mahasiswa Belajar di Rumah Pangan PPMI
Solidaritas.net, Karawang – Dalam rangka menjalankan studi kasus mata kuliah Kewirausahaan, beberapa orang mahasiswa dari Universitas Singaperbangsa Karawang (UNSIKA) mengunjungi kantor sekretariat DPC PPMI Karawang, Selasa (22/12/2015). Kedatangan para mahasiswa…
Lagi, PPMI Buka Perumahan Murah untuk Buruh
Solidaritas.net, Karawang – Persaudaraan Pekerja Muslim Indonesia (PPMI) melalui Residence Team (Tim Pengadaan Rumah) kembali membuka blok baru perumahan murah untuk buruh, khususnya buruh anggota PPMI, Kamis (3/12/2015). Blok perumahan…
PPMI Karawang Siapkan 9.000 Rumah Bagi Buruh
Solidaritas.net, Karawang – Program perumahan buruh yang digagas oleh Persaudaraan Pekerja Muslim Indonesia (PPMI) DPC Kabupaten Karawang ternyata tak hanya sekadar program kerja coba-coba. Pasalnya, serikat buruh tersebut berencana akan…
Jelang Lebaran, Ratusan Buruh PPMI di Karawang Miliki Rumah Baru
Solidaritas.net, Karawang – Program perumahan buruh yang digagas oleh Persaudaraan Pekerja Muslim Indonesia (PPMI) DPC Kabupaten Karawang terus berlanjut. Pada tahun 2015 ini, serikat buruh tersebut melanjutkan program perumahan bagi…
Kena PHK, Buruh Buka Warung Lesehan Pempek
Solidaritas.net, Bogor – Setelah dikenai PHK, dua buruh PT Banteng Pratama Rubber membuka usaha lesehan pempek di Jl Hambalang Desa Nutug. Selain untuk membiayai perekonomian keluarga, kedua buruh tersebut juga…
Kena PHK, Buruh Karawang Ini Mantap Buka Usaha Sendiri
Solidaritas.net, Karawang – Bekerja pada orang lain, apalagi sebagai buruh pabrik, memang tak bisa selamanya memberi jaminan bagi masa depan. Perusahaan yang mempekerjakan para buruh bisa kapan saja memberhentikan mereka,…
Kisah Buruh Kreatif, Jualan Online Sambil Masih Kerja di Pabrik
Solidaritas.net, Karawang – Meski hanya bekerja sebagai buruh pabrik, bukan berarti kaum buruh tak punya kreatifitas. Buktinya, banyak buruh yang mampu mengembangkan bakatnya sembari tetap bekerja untuk membiayai kehidupan keluarganya.…
Program Perumahan dari Buruh dan untuk Buruh
Solidaritas.net – Ketika Pemerintahan Presiden Joko Widodo sedang sibuk dengan rencana program 1 juta rumah bagi buruh yang pembangunannya akan dimulai pada 1 Mei nanti bertepatan dengan Hari Buruh Sedunia,…
Kisah Mantan Buruh Pabrik Buka Usaha Sablon Setelah Di-PHK
Solidaritas.net, Bekasi – Menerima nasib pemutusan hubungan kerja (PHK) dari pekerjaan sebagai buruh pabrik, ternyata tidak membuat Joyo Affandi kehilangan harapan hidup. Dia pun mencoba mempelajari keterampilan yang bisa menghasilkan…
Bantu Anggota, PPMI Programkan Pengadaan Rumah
Solidaritas.net, Karawang – Tempat tinggal adalah salah satu kebutuhan primer bagi setiap orang, termasuk buruh. Sayangnya, pemerintah dan pengusaha tidak memperhatikan kebutuhan buruh akan perumahan layak. Komponen Kebutuhan Hidup Layak…